Resep Gulai Daun Singkong

Resep gulai daun singkong merupakan lanjutan dari posting sebelumnya yaitu Kreasi Resep Makanan dari Singkong Terpopuler dan Paling Enak

resep gulai daun singkong
Yields1 Serving
 3 ikat daun singkong, petik lalu rebus
 50 g ikan teri medan yang telah dicuci sampai bersih
 8 buah cabe merah
 2 batang serai
 2 sendok makan kari bubuk
 1 bungkus masako rasa sapi 11 gram
 200 ml santan
 500 ml air
1

Haluskan cabe. Memarkan Serai. Daun singkong, petik, rebus sampai layu, angkat dan tiriskan.

2

Masukkan cabai halus, serai, kari bubuk, nyalakan api, aduk rata, lalu masukkan ikan teri.

3

Masukkan air, santan, daun singkong dan Masako® Rasa Sapi, masak hingga matang.

4

Angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

Tips cara mengolah daun singkong yang benar agar hasilnya optimal

  • Siapkan panci. Masukan air. Lalu nyalakan api dan masak air sampai mendidih. Lalu tambahkan garam.
  • Masukkan daun singkong yang sudah dicuci sampai bersih. Aduk rata supaya semua daun terendam dan matang.
  • Angkat dan tiriskan, kemudian dapat diolah sesuai selera.

Daun singkong yang ditumbuk teksturnya memang menjadi lebih lembut namun apabila dimasukkan ke dalam masakan rasanya agak pahit dan warna masakannya berubah, sedangkan daun singkong yang direbus teksturnya agak keras tetapi rasa pahitnya berkurang dan warna masakan tidak berubah.

Resep gulai daun singkong merupakan lanjutan dari posting sebelumnya yaitu Kreasi Resep Makanan dari Singkong Terpopuler dan Paling Enak

Ingredients

 3 ikat daun singkong, petik lalu rebus
 50 g ikan teri medan yang telah dicuci sampai bersih
 8 buah cabe merah
 2 batang serai
 2 sendok makan kari bubuk
 1 bungkus masako rasa sapi 11 gram
 200 ml santan
 500 ml air

Directions

1

Haluskan cabe. Memarkan Serai. Daun singkong, petik, rebus sampai layu, angkat dan tiriskan.

2
Video Motivasi Anak

Masukkan cabai halus, serai, kari bubuk, nyalakan api, aduk rata, lalu masukkan ikan teri.

3

Masukkan air, santan, daun singkong dan Masako® Rasa Sapi, masak hingga matang.

4

Angkat dan sajikan dengan nasi hangat.

Resep Gulai Daun Singkong